Pelepasan kelas IX MTsN 4 Tebo Sekaligus Peringatan Hari Pendidikan Nasional dan Menyambut Bulan Suci Ramadhan

Rimbo Bujang Kamis, 2 Mei 2019 Pelepasan siswa kelas9 MTsN 4 Tebo bertepatan dengan peringatan Hardiknas serta Menyambut Ramadhan. Tiga acara tersebut bertempat digedung olah raga dan seni PSHT cabang Tebo di Rimbo Bujang. Acara tersebut cukup meriah, penampilan tari puisi dan vokal grup dari siswa MTsN 4 Tebo ini membuat para tamu undangan terkesima menyaksikannya. Dalam puisi puisi yang dibacakan merupakan karya siswa itu sendiri tentang perpisahan dan penyesalan  serta keakraban mereka selama ini.

Lemah gemulai tangan para penari menunjukkan kreatifitas Pembina dan guru . Siti Badriyah  sebagai guru seni budaya menuturkan mereka (siswa) latihan sendiri dan mendekati acara  tersebut mengevaluasi penampilan mereka. Begitu juga dengan vokal grup baik itu yang ditampilkan kelas IX maupun kelas VII dan VIII yang dilatih oleh Bu Yayuk Purwa Ningsih. Sungguhpun  Beliau mengajar bidang studi IPA namun karena bakat dan pengalaman dia berhasil menampilkan yang terbaik untuk siswa siswi tersebut..

Kepala Madrasah  MTsN 4 Tebo Syahrul S.Pd. menyampaikan dalam sambutannya tentang memperingati Hardiknas yang juga bertepatan  dihari pelepasan siswa kelas IX tersebut  mari kita orang tua mementingkan pendidikan kepada generasi ini agar melanjutkan ke jenjang yang lebih tinggi. Beliau juga menyampai syarat kelulusan yang tercantum dalam Buku Dokumen I yaitunya kehadiran siswa serta menuntaskan nilai seluruh mata pelajaran dari kelas VII hingga kelas IX. Serta mengajak agar dapat melaksanakan ibadah puasa dengan penuh keiklasan semoga amal puasa kita semakin meningkat.

Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
RAKOR KELOMPOK KERJA MADRASAH TSANAWIYAH 2024 DI MTs NEGERI 4 TEBO

Rimbo Mulyo – Gelar Rapat Koordinasi Satuan Pendidikan MTs di Gedung MTs Negeri 4 Tebo sebagai tuan rumah, Rabu (6/03/2024) Turut hadir tokoh masyarakat mbah Marijo Wahid, Ketua

07/03/2024 12:05 WIB - Juwita Sapitri, S.Pd
PERINGATAN ISRAJ MI'RAJ NABI MUHAMMAD SAW 1445

Rimbo Mulyo- MTs Negeri 4 Tebo, peringati Isra Miraj, diselenggarakan di Masjid Baiturrohim diikuti oleh siswa dan guru MTs Negeri 4 Tebo, 13 Februari 2024. Bapak Purwadi

13/02/2024 14:53 WIB - Juwita Sapitri, S.Pd
SOSIALISASI e-KINERJA ASN DI MTs NEGERI 4 TEBO

Dalam upaya meningkatkan kinerja ASN di Lingkungan Kantor Kementerian Agama Kabupaten Tebo dan memudahkan dalam penilaian dan pengawasan terhadap & kinerja pegawai. Kasubag Kepegaw

26/01/2024 11:53 WIB - Juwita Sapitri, S.Pd
PELANTIKAN DAN SERAH TERIMA JABATAN OSIM PERIODE TAHUN 2024

Rimbo Mulyo, 22 Januari 2024 Pada hari Senin, 22 Januari 2024, suasana  kegembiraan menyelimuti lingkungan MTs Negeri 4 Tebo dengan diadakannya acara pelantikan dan serah terima k

22/01/2024 10:20 WIB - Juwita Sapitri, S.Pd
PEMILIHAN KETUA OSIM PERIODE 2024

Organisasi siswa intra Madrasah (OSIM) MTs Negeri 4 Tebo menyelenggarakan pemilihan ketua dan wakil ketua osim periode2024. pemilihan ini di adakan terbuka untuk seluruh warga MTs Nege

18/01/2024 11:53 WIB - Juwita Sapitri, S.Pd
MTsN 4 TEBO // HUT KABUPATEN TEBO KE-24 TAHUN 2023

Peringatan hari jadi Kabupaten Tebo ke 24 kali ini, mengambil tema ” Pembangunan infrastruktur yang merata dan berkeadilan serta peningkatan kualitas tata kelola pemerintahan berb

12/10/2023 10:47 WIB - Juwita Sapitri, S.Pd
Pelaksanaan ANBK 2023 MAS Al-Falah di MTs Negeri 4 TEBO, Berakhir Lancar

  Pelaksanaan kegiatan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) hari kedua Kamis 31 Agustus 2023 di laboratorium computer MTs Negeri 4 Tebo. Meskipun hujan sempat turun dihari pe

31/08/2023 13:30 WIB - Juwita Sapitri, S.Pd
PELAKSANAAN UPACARA BENDERA DALAM HUT RI KE-78 TAHUN 2023

Rimbo Mulyo, 17 Agustus 2023, Upacara peringatan detik-detik Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia Ke-78 Tanggal 17 Agustus 2023 tingkat Desa Rimbo Mulyo berlangsung sukses, Upacara

24/08/2023 09:53 WIB - Juwita Sapitri, S.Pd
PERINGATAN HARI PRAMUKA DI LAPANGAN DESA RIMBO MULYO

  Rimbo Mulyo (MTs Negeri 4 Tebo) – Tanggal 14 Agustus diperingati sebagai Hari Pramuka. Peringatan ini merupakan momen penting mengenang lahirnya Gerakan Pramuka Indonesia

16/08/2023 09:40 WIB - Juwita Sapitri, S.Pd
Masa Ta'aruf Siswa Madrasah (MATSAMA) Tahun Pelajaran 2023/2024

Madrasah Tsanawiyah Negeri 4 Tebo menggelar Masa Ta'aruf Siswa Madrasah (MATSAMA) Tahun Pelajaran 2023-2024 pada selasa, kamis dan jum'at, 18, 20 dan 21 2023.MATSAMA hari pertama diawal

21/07/2023 08:59 WIB - Juwita Sapitri, S.Pd